Suar.ID -Tubuh manusia memanglah memerlukan nutrisi yang baik setiap harinya.
Hal ini diperlukan agar kita bisa terhindar dari berbagai penyakit.
Untuk mendapatkan nutrisi ini bisa didapatkan dengan memakan buah-buahan.
Semangka jadi salah satu buah favorit masyarakat untuk dikonsumsi setiap harinya.
Semangka adalah buah yang mengandung banyak air dan sangat segar jika dikonsumsi.
Selain itu, karena kandungan airnya yang tinggi, buah semangka juga bisa menghindarkan dari dehidrasi.
Tetapi, mengonsumsi buah semangka tidak boleh berlebihan walaupun memiliki banyak kandungan vitamin dan air didalamnya.
Bahaya Makan Buah Semangka
Buah semangka jika dikonsumsi secara berlebihan dapat menimbulkan berbagai masalah kesehatan.